Tomat biasanya banyak digunakan untuk bahan membuat jus atau campuran dalam bahan masakan. Namun, ternyata selain digunakan untuk kedua kebutuhan tersebut, manfaat tomat bagi kulit juga layak untuk diperbincangkan. Mendengar manfaat tomat bagi kulit mungkin sedikit asing dibandingkan dengan mendengar manfaat madu bagi kulit, tapi tahukah Anda jika tomat juga memiliki khasiat yang cukup baik bagi kulit Anda, terutama kulit wajah? Sebelumnya, Anda juga pasti pernah mendengar khasiat tomat untuk kulit wajah. Karena hal ini memang bukan lagi hal yang asing, terutama bagi dunia kesehatan kulit. Buah merah yang penuh manfaat ini ternyata akan mampu mambuat kulit wajah Anda terlihat lebih segar. Manfaat tomat bagi kulit pun tidak perlu lagi diragukan. Anda mungkin pernah melihat seseorang menempelkan irisan tomat pada kedua belah matanya. Dalam hubungannya dengan mata, tomat ternyata juga memiliki khasiat yang tidak kalah hebat. Kontur kulit di sekitar mata memang terkenal sensitif. Tetapi...
Aneka Tips Terbaru ada disini..!!! Referensi Tips Terbaru